BMW adalah perusahaan otomotif Jerman terkenal yang memproduksi mobil mewah dan sepeda motor. perusahaan BMW berdiri pertama kali didirikan tahun 1916.
Di Indonesia, BMW sudah memiliki basis penggemar sendiri. Pabrikan mobil ini dikenal memiliki karakter mobil yang memadukan kemewahan dengan pengalaman berkendara yang sporty, sehingga tidak heran jika produknya banyak diminati, tidak hanya di Indonesia, tetapi juga di seluruh dunia.
Berikut daftar harga mobil BMW Terbaru 2022
- BMW X1 Harga mulai dari Rp 669,00 sampai Rp 851,00 Juta
- Harga BMW Seri 2 Gran Coupe Harga mulai dari Rp 795,00 Juta
- Harga BMW X2 Harga mulai dari Rp 839,00 Juta
- Harga BMW Seri 3 Touring Harga mulai dari Rp 1,46 Milyar
- Harga BMW Seri 3 Sedan Harga mulai dari Rp 799,00 sampai Rp 1,15 Milyar
- BMW X3 Harga Harga mulai dari Rp 969,00 sampai Rp 1,14 Milyar
- Harga BMW i3s Harga mulai dari Rp 1,35 Milyar
- Harga BMW 4 Series Convertible Harga mulai dari Rp 1,53 Milyar
- Harga BMW 4 Series Coupe Harga mulai dari Rp 1,40 Milyar
- Harga BMW X4 Harga mulai dari Rp 1,67 Milyar
- Harga BMW Seri 5 Sedan Harga mulai dari Rp 1,25 sampai Rp 1,44 Milyar
- Harga BMW X5 Harga mulai dari Rp 1,56 sampai Rp 1,77 Milyar
- Harga BMW Seri 6 Gran Turismo Harga mulai dari Rp 1,85 Milyar
- Harga BMW X6 Harga mulai dari Rp 2,16 Milyar
- Harga BMW Seri 7 Sedan Harga mulai dari Rp 2,15 sampai Rp 2,68 Milyar
- Harga BMW X7 Harga mulai dari Rp 2,30 Milyar
- Harga BMW Seri 8 Coupe Harga mulai dari Rp 2,84 sampai Rp 4,30 Milyar
- Harga BMW Z4 Harga mulai dari Rp 1,69 Milyar
- Harga BMW M2 Coupe Harga mulai dari Rp 1,87 sampai Rp 1,95 Milyar
- Harga BMW X3 M Harga mulai dari Rp 2,52 Milyar
- Harga BMW M3 Harga mulai dari Rp 2,06 sampai Rp 2,60 Milyar
- Harga BMW M4 Coupe Harga mulai dari Rp 2,12 sampai Rp 2,66 Milyar
- Harga BMW X4 M Harga mulai dari Rp 2,58 Milyar
- Harga BMW M5 Tidak Dijual
- Harga BMW X5 M Harga mulai dari Rp 2,53 Milyar
- Harga BMW X6 M Tidak Dijual
- Harga BMW I8 Coupe Harga mulai dari Rp 4,24 Milyar
- Harga BMW I8 Roadster Harga mulai dari Rp 4,65 Milyar